MURATARA, BS.COM - Warga menduga ikan mabuk dan mati disebabkan perubahan cuaca dari musim panas ke musim penghujan sekarang ini.
"Biasanya kalau lama tidak hujan, kemudian tiba-tiba ada hujan, memang banyak ikan yang mabuk," ungkap Anton (40) salah satu warga setempat, Selasa (10/12/2019) dbincangi bersama sejumlah warga lainnya.Sementara kejadian ini sudah ditangani Dinas Lingkungan Hidup dan Pertanahan (LHP) Kabupaten Muratara.
"Kita terkait sudah menurunkan petugas ke lapangan untuk mengecek adanya ikan mabuk dan mati di sungai tersebut," kata kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Pertanahan. (Red)
Posting Komentar
0Komentar